Kiat-Kiat Membangun Perusahaan Islam

MEMBANGUN PERUSAHAAN ISLAM
Pengarang: Krishna Adityangga, SEI., M.Si.
Halaman: 140
Manajemen Islam
Empat hal yang menjadi perhatian khusus dalam membedakan antara perusahaan Islam dan perusahaan non-Islam. Apakah akad kerja samanya didasarkan pada prinsip-prinsip Islam, diatur dengan mekanisme produksi Islami, pencatatan dan kebijakan akuntansi dan keuangannya berbasis prinsip Islam dan budaya perusahaan yang tercermin dalam performa perusahaan menunjukkan citra ke-Islaman.
Keseluruhannya tidak terlepas dari triangle yang meliputi akidah, syariah dan akhlak. Performa yang baik dan nampak Islami tidak menjamin pemahaman akan ketauhidan yang baik dan ketaatan aturan syariah yang baik. Dari sinilah, kemudian kita dapat lantang untuk mampu mengidentifikasi dengan benar dan menyatakan inilah bisnis Islami dan inilah bisnis non-Islami, begitu juga dengan spiritual bisnis dan islamic business.
Pembahasan dalam buku ini menguak beberapa nilai-nilai perusahaan Islam yg dianjurkan dalam syariah sebagaimana telah dicontohkan oleh Nabi Muhammad SAW.
perusahaan islam
CEK HARGA/ BELI

Related Posts:

0 Response to "Kiat-Kiat Membangun Perusahaan Islam "

Posting Komentar